Rabu, 12 April 2017

Jenis – jenis sistem operasi



1. Jelaskan fungsi utama dari sistem operasi.
Jawab:

a) Sebagai penghubung antara pengguna dan program aplikasi. Sistem operasi juga bertugas sebagai penghubung antara pengguna komputer dan program-program yang ada dalam komputer.Itulah mengapa perintah yang diberikan pengguna dapat dimengerti komputer;
b) Sebagai tempat meletakkan program aplikasi. Sistem operasi juga berperan sebagai tempat “menanamkan” program aplikasi. Sebagai contoh, suatu komputer menggunakan sistem operasi Microsoft Windows 8. Agar komputer dapat digunakan membuat gambar, kita perlu menambahkan program aplikasi misalnya Adobe Photoshop. Nah, Adobe Photoshop ini tidak dapat diinstall jika belum ada sistem operasi di dalam komputer;
c) Mengatur sistem kerja dalam komputer.

2. Jelaskan pengertian sistem operasi Unix.
Jawab:
UNIX adalah sistem operasi komputer yang diawali dari projek multics( Multiplexed Information American Telephone and Telegraph(AT&T)) .General Electric(GE)), dan institut teknolohgi masa chusestts(MIT), dengan biaya dari dapatermen pertahanan.

3. Sebutkan perkembangan system operasi windows.
Jawab:
Sistem operasi windows dikembangkan oleh microsoft coorporation yang menggunakan antar muka berbasis grafik.
4. Apakah Perbedaan utama sistem operasi Windows dan unix/linux?

Jawab:
-       Hak asa kekayaan intertektual
-       Instalasi dan kelengkapan program
-       Spyware
-       Sistem file
-       Sistem distribustri
-       Program aplikasi
-       Waktu pengoperasian

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peralatan Perakitan Komputer

Peralatan Perakitan Komputer Seorang teknisi seharusnya memiliki kotak peralatan yang memuat peralatan dasar sebagaimana ditunjukkan di Gam...